Notification

×

Iklan

Iklan

64 (Enam Puluh Empat) Benturan dengan Pemerintah hingga wafatnya sang Imam

| Desember 19, 2023 WIB | 0 Views Last Updated 2023-12-19T11:53:16Z
tegursapanews -  Seorang yang memiliki keahlian, menjadi orang terpercaya, juga sosok yang "tampak" memilki ilmu, bukan berarti bebas dari resiko. Abu Hanifah adalah contoh nyata keadaan ini. 

Salah satu contoh, ketika Irak dibawah kepemimpinan Marwan bin Muhammad. Gubernurnya yang bernama Yazid bin Umar bin hubairah, kala itu meminta Abu Hanifah untuk menjadi Qadhi negara. 

Tujuannya, agar ia dapat menguji kesetiaan sang Imam. Sebab, sebelumnya telah berkembang berita yang menyatakan bahwa beliau pendukung Bani Ali. 

Perlu diketahui saat itu sedang terjadi pertarungan dan perebutan kekuasaan antara Bani Umayyah dan Bani Abbasiyah pun seolah harus menanggung siksaan, bahkan juga dikucilkan dalam pemerintahan, seolah-olah mereka warga negara kelas dua yang tidak layak dihormati. 

Mereka berusaha keras merebut kekuasaan dari Bani Umayyah hingga wilayah Bani Umayyah pun sedikit demi sedikit diambil alih Bani Abbasiyah. Akhirnya kekhalifahan pun jatuh ke tangan  mereka. Khilafah pun kemudian diberi nama khilafah Abbasiyah. 

Bersambung..... 


×
Berita Terbaru Update