Notification

×

Iklan

Iklan

219 (Dua Ratus Sembilan Bèlas) Tradisi Ramadhan Di Bumi Para Nabi

| Juni 28, 2024 WIB | 0 Views Last Updated 2024-06-28T12:22:38Z
Tegursapanews.com - Mereka biasanya melakukan buka puasa bersama (Iftar jama'i) di masjid, walaupun hanya dengan beberapa biji kurm. 

Setelah mengisi perut hanya beberapa biji kurma, mereka akan menjalankan shalat maghrib berjemaah. 

Bahkan mereka membiasakan "makan besar" bersama setelah melakukan ibadah shalat maghrib. 

Namun, ada beberapa masjid yang tidak menyediakan makan besar, tetapi hal itu tidak menyurutkan mereka untuk tetap berbondong-bondong ke masjid guna melakukan ibadah shalat Isya, Tarawih, dan Witir. Inilah bentuk silaturahmi dalam kultur masyarakat Mesir. 

Salah satu fenomena yang sangat indah di Mesir pada bulan Ramadhan adalah budaya membawa dan membaca Al-Qur'an oleh masyarakat Mesir. 

Lantunan suara indah melafalkan ayat-ayat Al-Qur'an bisa kita dengarkan di mana-mana. 

Warga Mesir bertadarus di masjid, halte bus, pasar, tempat wisata, dan tempat-tempat lain.Mesir benar "Saleh" Selama bulan Ramadhan. 

Di mana-mana terdapat orang yang melantunkan ayat-ayat suci yang merupakan petunjuk hidup dari Allah Swt untuk hamba-hamba-Nya yang beriman. 

Bersambung..... 

Kedinding Lor Surabaya. Jumat - 28 - Juni - 2024

Abdul Chalim CEO Tegursapanews.com
Sponsorship universal Institute of Professional Management (UIPM) 

SDGs

E C O S O C 

U I P M

For further information call: 081 333 999
×
Berita Terbaru Update