Notification

×

Iklan

Iklan

17 (Tujuh Belas) Awal Masuknya Islam Ke Cina: Dari Versi Ke Versi

| September 05, 2024 WIB | 0 Views Last Updated 2024-09-06T06:26:18Z
Tegursapanews.com - Islam Masuk Ke Cina: Kaisar tersenyum mendengar hal ini dan berkata, 'Anda pastilah mengenali Nuh As... ' ... Ini Musa As dengan tongkatnya,' kata saya. 

Betul,' jawab Kaisar... saya berkata lagi 'ini adalah Yesus (Nabi 'Isa As) yang menunggang kekedai yang di iringi murid-muridnya.' ... Di atas tiap-tiap gambar itu terdapat catatan riwayat mereka. 

Saya melihat pula gambar-gambar lain yang tidak saya kenali. Penerjemah mengatakan itu adalah nabi-nabi Cina dan India."

Catatan tersebut memperkuat pendapat Islam masuk ke Cina pertama kali secara resmi bukan pada masa Rasulullah Saw masih hidup. 

Tetapi, secara tidak resmi, mungkin saja agama Islam sudah masuk ke daratan Cina ketika Rasulullah Saw masih hidup, yang dilakukan oleh pedagang muslim dari negeri Arab. 

Disebutkan bahwa para pedagang Arab memainkan peran yang sangat setrategis dalam penyebaran Islam. 

Mereka kemudian membentuk suatu komunitas yang cukup penting di Kanton menyebabkan wilayah ini menjadi pusat perdagangan penting, sekaligus merupakan pusat penyebaran Islam. 

Sebenarnya hubungan bangsa Cina dengan bangsa Arab telah terjalin sebelum perkembangan agama Isalam. 

Kemunculan Islam memperkuat kembali hubungan tersebut. Umat Islam tidak dianggap sebagai saingan dan ancaman bagi dinasti-dinasti yang ada di Cina. 

Secara Umum, mereka mendapat sambutan yang baik dari pemerintah di sana. 

Bersambung..... 

Kedinding Lor Surabaya, Jum'at - 6 September - 2024

Abdul Chalim CEO Tegursapanews.com Sponsorship universal Institute of Professional Management (UIPM) 

E C O S O C

U I P M

For further information call me: 0818 536 867
×
Berita Terbaru Update