Begitu pula dengan urusan pemungutan hasil pajak dagang dan pemeriksaan barang-barang oleh pihak bea cukai, banyak diambil dari peraturan yang dilaksanakan oleh pemerintah Islam.
Peran Islam tidak terbatas dalam hal politik dan pemerintahan, tetapi juga dalam perkembangan ilmu pengetahuan dan kesusastraan.
Kepandaian orang-orang Islam di bidang sains, astronomi dan matematika telah di kenal sejak lebih dari seribu tahun yang lalu.
Ilmu-ilmu tersebut telah di terjemahkan ke dalam bahasa Cina. Ada pula Dinasti yang menggunakan karya karya mereka untuk menciptakan beragam peralatan di bidang pelayaran dan ramalan cuaca.
Bersambung.....
Kedinding Lor Surabaya, Kamis - 30 - Oktober - 2024
Abdul Chalim CEO tegursapanews.com Sponsorship universal Institute of Professional Management (UIPM)
E C O S O C
U I P M